Fakta Mobil Terbang Asal Pabrikan Terrafugia Amerika Serikat

Fakta Mobil Terbang Asal Pabrikan Terrafugia Amerika Serikat - Teknologi yang terus berkembang ternyata akan menjadikan dunia seperti dalam film metrik. Berikut ini teknologi otomotif untuk roda empat.

Terrafogia yang merupakan perusahaan kecil Amerika ternyata mempunyai fokus lain diantara sekian brand otomotif seperti Mercedes Benz, Audi dan BMW yang membuat fokus menggarap mobil tanpa sopir atau otonomos.

Perusahaan mobil terbang ini didirikan Oleh Dr. Carl Dietrich telah membelalakan mata kepada dunia yang nyata membuat mobil terbang yang biasa diangkat pada film sains ilmiah. Mobil asal Pabrikan Amerika ini dapat dinikmati dalam 12 tahun ke depan. 

Fakta Mobil Terbang Asal Pabrikan Terrafugia Amerika Serikat


Tanpa perlu belajar lama kini sebuah model bernama TF-X yang sedang digodog telah memungkinkan siapa saja dapat terbang dengan mudah seperti mengoperasikan pesawat terbang dengan melalui sistem operasi komputer canggih.

Mobil terbang TF-X dapat mengangkut empat orang penumpang dalam operasi darat dan dengan jelajah lebih dari 500 mil dengan kecepatan maksimum 321 km/jam. 

Fitur yang TF-X ini dilengkapi dengan lalu lintas udara dan juga fitur keselamatan pengemudi dapat berkomunikasi dengan menara pengawas udara.

Untuk terbang mobil TF-X ini diperlukan lahan kosong dengan diameter 100 meter dan mobil ini akan terbang dengan secara vertikal dan juga ketika saat mendarat dengan sepasang baling- baling.  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Menguraikan gaya secara grafis dan analitis

Menyusun gaya dengan metode paralelogram dan segitiga gaya

Gerakan Pengereman (Leading dan Trailing Shoe, Dua Leading Shoe, Duo Servo) Sistem Rem Hidrolik